Mengembalikan Booting Linux Setelah Install Ulang Windows


lansung saja kita ke target…

1. Download Software EasyBCD
2. Install terlebih dahulu EasyBCD pada Vista anda lalu jalankan
3. Klik menu “Add/Remove Entries”

4. Pilih list Linux Setelah selesai Klik “Add Entry” (selesai)

5. Agar muncul Opsional Smooth Dual-Booting Kita harus merubah sedikit code apa menu.list di ubuntu.

Edit code menu.list yang terdapat pada /boot/grub/menu.lst dengan mengetikan perintah pada terminal sebagai berikut: gksudo gedit /boot/grub/menu.lst

Ganti timeout 5 menjadi timeout 0 setelah selesai klik save.

Untuk Windows XP kamu juga bisa baca di https://help.ubuntu.com/community/WindowsDualBoot
Ok semoga berhasil….;)

Leave a comment